Saturday, September 19, 2009

SALAM AIDILFITRI 1430


UCAPAN SELAMAT HARI RAYA AIDILFITRI 1430 MAAF ZAHIR DAN BATIN DARIPADA MINDADAGANG.BLOGSPOT.COM BUAT SELURUH KAUM MUSLIMIN DAN MUSLIMAT.
'BAKAR MERCUN BERKOTAK-KOTAK,
TU KAN KERJA TAK PAKAI OTAK;
RAYA TU RAYA LA JUGAK,
MAI LA TRY HiGOAT SEKOTAK'

Thursday, September 17, 2009

KISAH TELADAN PERIHAL SUSU KAMBING

"Halalan Toyyiba Menjadikan Doa Makbul"


Oleh: Dr Badrul Amin



Sabda Nabi s.a.w bermaksud "Sungguhnya Allah itu toyyib (baik) dan tidak akan menerima sesuatu melainkan yang toyyiba (baik).." Kemudian baginda menceritakan kisah seorang yang dengan khusyuk berdoa menadah tangan ke langit tetapi doanya ditolak Allah kerana makan minumnya yang haram...


Berapa ramai ayah yang berusaha mempastikan makan minum keluarganya halal dan toyyiba? Berapa ramai isteri yang bertanya pada suaminya samada wang yang diberi suami itu halal atau tidak? Berapa ramai kita yang tidak kisah tentang itu semua kerana berpegang pada konsep "asal dapat"... Jangan... jangan biarkan keluarga kita mengambil makan minum yang tidak halal kerana ianya akan menghalang doa kita dari didengar...


Satu hari Abu Bakar r.a. diberi susu kambing lantas beliau meminumnya. Namun setelah ia tahu yang susu itu adalah dari kambing seorang sahabat yang tidak dijaga dengan baik (dimana kambing itu sering makan tanaman dikebun orang lain) maka Abu bakar dengan segera memasukkan jarinya ketekak dam memuntahkan kembali susu yang diminumnya. Begitu bersungguh sekali sahabat Nabi ini memelihara setiap yang masuk kedalam perutnya demi menjaga hububngan hati dengan Allah...


Ketika kecil, ibu saya pernah memerintahkan saya mengembalikan timun yang saya ambil dari kebun jiran dengan katanya "jangan pulang kerumah selagi timun itu tidak lekat kembali di pokoknya..."Peliharalah makan minum kita dan keluarga kita. Moga doa kita dimakbulkan Allah...

SUSU KAMBING ATAU SUSU LEMBU?

Pernah mencuba susu kambing? Ternyata susu kambing baik untuk berbagai keadaan terutama dalam mencegah penyakit. Malah dianjurkan untuk yang menginapn penyakit belakang, TBC, asma, anemia, hepatitis, dan kejang otot.

Susu kambing juga dicadangkan oleh banyak ahli sebagai pengganti susu bagi bayi, anak, maupun orang dewasa yang alahan terhadap susu lembu ataupun jenis makanantertentu.Kita telah lama difahamkan untuk meminum susu untuk kebaikan kesihatan namun tidakkah anda terfikir susu apakah yang terbaik termasuk yang digemari oleh para Rasul dan Nabi.
Susu kambing telah banyak digunakan sebagai pengganti susu lembu ataupun bahan pembuatan makanan bagi bayi-bayi yang alergi terhadap susu sapi. Begitu banyaknya manfaat dari susu kambing, sehingga dianjurkan untuk dihebahkan secara teratur.Beberapa khasiat susu kambing iaitu sesuai bagi kesihatan dan dapat meneutral asam tulang belakang, menambah vitalitas dan daya tahan tubuh, mengatasi masalah impotensi dan mengoptimalkan pertumbuhan pada anak.

Kenapa susu kambing?Jawabannya adalah karena sudah lama susu kambing dikenal dan dimasyhurkan oleh peradaban manusia. Dalam sejarah islam, Nabi Muhammad SAW dalam banyak riwayat diceritakan gemar meminum susu kambing untuk menjaga stamina tubuhnya, karena beliau mengetahui kelebihan dari susu kambing ini. Demikian pula beberapa tokoh dunia seperti Ratu Cleopatra dan Mahatma Gandhi diketahui gemar minum susu kambing untuk menjaga kehalusan kulit mereka.

Susu lembu memiliki banyak lemak dengan rantai asam lemak pendek. Dengan kandungan eter gliserol pada susu kambing jauh lebih banyak dibandingkan susu lembu, kandungan unsur itu sangat bermanfaat bagi bayi dibandingkan susu formula dari susu lembu. Susu kambing juga mengandung lebih sedikit asam orotic yang akan berpengaruh baik pencegahan sindrom pelemakan hati. Baik susu sapi dan susu susu kambing memiliki tingkat keasaman dengan pH antara 6,4 – 6,7.Susu kambing memiliki daya cerna yang tinggi, dan tingkat keasaman yang khas.

Susu kaldai sering dijadikan alternatif pengganti susu lembu untuk bayi. Namun demikian, pada kenyataannya masih terdapat sekitar 20%-50% dari bayi-bayi yang diteliti memperlihatkan gejala tidak serasi terhadap susu kaldai. Oleh sebab itu susu kambing lebih dicadangkan untuk pengganti susu lembu padabayi.Alergi terhadap protein susu biasanya timbul pada bayi yang berumur dua sampai empat minggu, dan gejalanya akan semakin jelas pada saat bayi berumur enam bulan. Bahagian tubuh yang diserang alergi umumnya adalah saluran pencernaan, saluran pernafasan, dan kulit. Gejala-gejala yang nampak akibat alergi terhadap protein susu antara lain iaitu muntah, cirit, penyerapan nutrisi yang kurang sempurna, asma, bronchitis, migrin, dan hipersensitif. Alergi pada saluran pencernaan bayi dilaporkan beransur-ansur dapat disembuhkan setelah diberikan susu kambing.

Susu Kambing VS Susu Sapi.Kandungan protein susu kambing relatif sama, meskipun unsur (alfa-s-1) kasein pada susu lembu tidak ada pada susu kambing. Sementara Vitamin A susu kambing lebih banyak, juga vitamin B. kandungan Vitamin B6 dan B12 pada lembu lebih banyak. Susu kambing lebih banyak mengandung asam lemak berantai pendek jika dibandingkan dengan asam lemak dalam susu lembu . Hal ini menyebabkan susu kambing lebih mudah dicerna. Ukuran butiran lemak susu kambing lebih kecil jika dibandingkan dengan susu lembu atau susu lainnya. Butiran lemak susu kambing berukuran 2 mikrometer, sementara lemak susu sapi berukuran 2,5 – 3,5 mikrometer. Dengan ukuran lemak lebih kecil, susu kambing lebih cepat terdispersi dan campurannya lebih homogen (merata). Dan masih banyak lagi keunggulan dari susu kambing.

Namun begitu, kita juga perlu mengingat bahwasanya konsumsi makanan dan minuman secara berlebih justru tidak baik baik kesehatan kita, termasuk juga susu kambing…

Dipetik dari :http://idhamlim.blogspot.com/2009/08/susu-lembu-atau-susu-kambing.html

Monday, September 14, 2009

HALALAN THOIYYIBAN

Tanpa syak dan ragu-ragu lagi HiGOAT - Susu Kambing Segera keluaran HR MARKETING SDN. BHD. - Syarikat Bumiputera sepenuhnya adalah produk halal lagi suci dan bermutu tinggi. Buatan Malaysia yang semakin mendapat tempat di hati pengguna dan penggemar susu kambing seluruh negara!
Ayuh sertai kami hari ini juga!
Tel / SMS : 019 - 674 3272 - Abu Luqman

Sunday, September 13, 2009

HiGOAT : the favorite drink!

Mmmmm......., HiGOAT!


1.Most convenient to breast milk (the best in the world after drinking breast milk).


2.Prophets drinking milk goats and sheep defend (or defend drinking goat milk is the sunnah). 3.No infected sheep mad (mad cow disease that is ...).


4.Less infected than the nails and mouth cattle.


5.Sheep have a strong body defense system.


6.Nanny son 2 times a year, 1 to 4 tails than cattle and only once a year.


7.Cattle have only one soul mate once a year compared goat, every day.


8.Goat milk more easily digested.


9.Requires only 20 minutes compared to milk cattle requires 2 hours.





For more information, please click the link below: http://www.mindadagang.blogspot.com/





JOIN OUR EMBASSY IN THE market's hot !!! Dealt with NOW!


CONTACT US NOW-> zzainudin86@gmail.com

Friday, September 11, 2009

Sunnah yang Kian dilupakan : Susu Kambing

http://www.rediesh.com/untuk-pengetahuan-anda/susu-kambing-sunnah-rasulullah-yang-telah-dilupakan


Susu Kambing, Sunnah Rasulullah yang Telah Dilupakan.
Written by Muslimah 29 Comments
Last Updated: October 31st, 2007

Susu kambing adalah minuman yang tidak kalah bergizinya dibandingkan dengan susu sapi. Bahkan keluhan-keluhan kesehatan yang sering dijumpai akibat minum susu sapi tidak pernah ditemui beritanya pada orang-orang yang mengkonsumsi susu kambing.

Susu kambing dapat menjadi alternatif bagi konsumen yang mempunyai alergi terhadap susu sapi. Boleh jadi itulah hikmahnya mengapa dalam riwayat-riwayat shahih tentang kehidupan Nabi Muhammad saw dan sahabat-sahabatnya kita temui kisah mereka minum susu kambing, dan bukan susu sapi!

Namun, manfaat susu kambing sayangnya masih belum disadari oleh kebanyakan kaum muslimin termasuk bangsa Indonesia yang merupakan penduduk muslim terbanyak di dunia.

Sebagaimana di negara-negara Eropa Barat dan Amerika Serikat, di Indonesiapun susu sapi dan berbagai produk olahannya lebih memasyarakat dan lebih mudah dijumpai di pasaran dibandingkan dengan susu kambing.

Sunnah Rasulullah yang telah dilupakan

Rasulullah saw. pernah bersabda sebagaimana yang diriwayatkan dalam HR. Muslim bahwa Islam datang dalam keadaan asing dan pada akhirnya akan datang suatu masa di mana Islam akan menjadi asing kembali. Karena dalam memahami dan mempraktekkan ajaran-ajaran Islam seorang muslim diperintahkan Allah SWT. untuk meneladani Rasulullah saw. (QS. 33: 21)1, maka dalam sejarahnya terdapat pula masa di mana praktek meneladani semaksimal mungkin seluruh sikap dan perilaku sehari-hari Rasulullah termasuk kebiasaan makan dan minumnya mengalami masa awal yang asing dan masa kemudian yang asing pula. Di antara jenis minuman yang biasa diminum oleh Rasulullah saw. adalah susu kambing segar, yakni langsung diminum sesudah diperah dari ambing kambing (kisah Abdullah bin Masud pada masa remaja saat dia menggembalakan kambing milik Uqbah bin Muaith)2. Namun, berapa persen dari penduduk muslim di seluruh dunia ini terlepas dari kemampuan ekonominya yang punya kebiasaan minum susu kambing? Atau lebih spesifisik lagi: berapa persen dari seluruh kaum muslimin di dunia ini yang tahu akan manfaat susu kambing?


Sulit untuk menemukan adanya data statistik aktual tentang jumlah konsumsi susu kambing di seluruh dunia, apalagi di negara-negara yang penduduknya sebagian besar muslim karena pada umumnya data internasional tentang produksi, konsumsi dan kebutuhan susu ternak yang didokumentasikan dengan baik adalah untuk susu sapi3. Bahkan tidak ada data dunia untuk jumlah populasi ternak ruminant kecil (kambing dan domba) yang dibedakan tujuan produknya (sebagai pemasok daging, serat wol, kulit ataukah susu).

Namun, dari data yang tersedia3 nampak bahwa produsen susu kambing yang paling produktif (dalam kg susu/ekor/tahun) di dunia adalah negara Eropa Barat dan Timur yang sebagian besar penduduknya non-muslim seperti misalnya Perancis (400), Rusia (125), Spanyol (121), Italia (115), dan Yunani (78). Sedangkan di negara-negara yang mayoritas penduduknya muslim seperti Aljazair (47), Irak (35), Sudan (31), Turki (30), Pakistan (17) dan Indonesia (15) produktifitas susu kambingnya sangat rendah. Juga dari muamalah penulis dengan sesama muslim, baik bangsa sendiri maupun bangsa asing yang tinggal di Jerman, dan dari pengamatan terhadap ketersediaan susu sapi dan susu kambing di pasar, toko maupun pusat-pusat perbelanjaan diduga kuat bahwa jawaban atas kedua pertanyaan di atas adalah: tidak banyak. Sebagaimana di berbagai aspek kehidupan lainnya (politik, ekonomi, sosial budaya dan pertahanan/keamanan) rupanya dalam hal kebiasaan makan dan minumpun kaum muslimin masih dikuasai oleh arus pemikiran dan politik negara-negara barat.

Padahal Allah SWT. telah berfirman dalam Al Quranul Karim: Maka makanlah yang halal lagi baik (thoyyib) dari rezeki yang telah diberikan Allah kepadamu, dan syukurilah nikmat Allah, jika kamu hanya kepada-Nya saja menyembah (QS. 16 :114). Kebanyakan kaum muslimin baru tiba pada tahap halal, belum sampai tahapan thoyyib. Padahal kalau kita menganalogikan dengan kedudukan sholat wajib dan membayar zakat yang selalu diperintahkan Allah secara bersama-sama dalam sebuah ayat (contohnya di dalam QS. 2: 83, 5: 12, 19: 55 dan 21: 73) untuk menunjukkan pentingnya hal yang kedua yang tidak dapat dipisah-pisahkan dari hal yang pertama (riwayat Abu Bakar Ash Shiddiq r.a. memerangi kaum muslimin yang enggan membayar zakat meskipun mereka tidak meninggalkan sholat)4, maka semestinya pengetahuan mengkonsumsi makanan dan minuman yang thoyyib pun tidak boleh dipisahkan dari yang halal. Maka hendaknya kita tidak berpuas diri dengan mengetahui makanan dan minuman yang halal saja, melainkan hendaknya kita juga menambah pengetahuan kita akan ke-thoyyib-an makanan dan minuman halal, termasuk susu.

Kontroversi Susu Kambing dan Susu Sapi

Pada umumnya konsumsi susu ternak dianjurkan karena potensinya sebagai sumber protein dan kalsium yang sangat penting bagi kesehatan manusia. Bahkan sebagai sumber kalsium – dengan pola makan masyarakat yang umumnya sangat kurang konsumsi sayur segarnya – nyaris susu tak bisa digantikan dengan bahan makanan lainnya5. Oleh karena itu, pada umumnya ahli pangan dan gizi sangat menganjurkan untuk minum susu setiap hari. Namun, seorang ahli pangan yang sangat memperhatikan pengaruh pola makan terhadap kesehatan dan proses timbul dan sembuhnya berbagai macam penyakit, Norman W. Walker telah membuktikan bahwa susu kecuali susu kambing segar adalah bahan makanan yang paling banyak menimbulkan lendir di dalam tubuh manusia6. Beliau juga mengamati bahwa susu yang paling cocok untuk dikonsumsi manusia (selain bayi yang belum lepas dari air susu ibu) adalah susu kambing segar. Dinyatakannya pula bahwa pemanasan di atas suhu 48°C justru merusak nilai fisiologis susu kambing dan dapat menyebabkan gangguan kesehatan karena merangsang timbulnya lendir yang berlebihan suatu hal yang sangat kontroversial bagi ahli gizi dan teknologi pengolahan pangan pada umumnya.

Di antara gangguan kesehatan yang ditimbulkan dari mengkonsumsi susu sapi adalah kegemukan, asma, infeksi paru-paru, pilek alergi (misal alergi serbuk sari) dan tuberkulosis6, meskipun pada umumnya ahli gizi dan dokter berpendapat bahwa susu sapi dapat menjadi bahan makanan sumber berbagai macam antibodi untuk melawan penyakit7.

Allah SWT. telah berfirman bahwa susu adalah minuman yang disediakan-Nya bagi manusia (QS. 16: 66, 23: 21). Allah juga menyebutkan bahwa minuman susu itu mudah ditelan oleh manusia. Dalam istilah ilmu gizi tentunya mudah ditelan ini maksudnya adalah mempunyai arti fisiologis yang baik. Tidak mungkin Allah menjerumuskan hamba-hamba-Nya dengan menunjukkan sumber minuman yang justru menimbulkan berbagai macam penyakit. Maka dalam kontroversi manfaat ataukah kerugian yang akan kita rasakan sesudah mengkonsumsi susu sapi perlu dikaji secara menyeluruh, bukan hanya untuk satu jenis gangguan kesehatan semata. Kalau dikatakan susu sapi bisa menjadi sumber antibodi untuk melawan penyakit tertentu, sedangkan di sisi lain status kesehatan orang yang bersangkutan tidak dimonitor secara menyeluruh (misal alergi tetap ada dan berat badan semakin bertambah tanpa bisa dikontrol), maka boleh jadi memang ada manfaat dari susu sapi bagi kesehatan manusia di samping banyak mudhorot yang ditimbulkannya. Ini mirip dengan yang telah berlaku bagi minuman keras (khamr), tapi dalam khamr ini Allah jelas-jelas telah membongkar rahasianya dengan berfirman bahwa di dalam khamr memang bisa ditemui ada manfaatnya (paradoks Perancis dengan khamr anggur merahnya), namun kemudhorotannya jauh lebih besar. Dengan demikian maka besarnya konsumsi susu sapi oleh kaum muslimin selama ini bisa jadi hanya disebabkan oleh keterbatasan ilmu manusia yang keliru dalam menafsirkan ayat tentang susu dalam Al Quran sebagai susu ternak apa saja termasuk sapi, sedangkan seharusnya adalah susu kambing. Bukti-bukti ilmiah tentang manfaat susu kambing terhadap kesehatan sebetulnya telah diperoleh manusia 3,6,8,9 hanya saja secara umum publikasinya masih kalah dibandingkan dengan susu sapi3.

Kesiapan Teknologi Pendukung Produksi Susu Kambing

Sesudah mengetahui sangat banyaknya manfaat susu kambing dibandingkan dengan susu sapi, maka tentu timbul pertanyaan: Mengapa di Indonesia sulit dijumpai produk susu kambing di toko-toko atau di supermarket- supermarket? Bukankah kambing bisa hidup di iklim negara kita? Apakah memang budidaya kambing itu sulit alias tidak prospektif dari sudut pandang ekonomi? Telah diteliti bahwa budidaya kambing sangat potensial dan realistis untuk dikembangkan di negara-negara yang sedang berkembang dengan iklim tropis3.

Dari Warta Penelitian dan Pengembangan Pertanian, Balai Penelitian Ternak di Bogor dapat disimpulkan bahwa kondisi lingkungan di Indonesia sangat cocok bagi budidaya kambing dari jenis yang bisa dijadikan sekaligus pemasok susu dan daging, yakni peranakan antara kambing kacang dan kambing Etawah yang berasal dari India dan dikenal dengan kambing PE10. Dalam laporan penelitian itu disarankan agar ternak kambing yang jantan dibesarkan untuk dimanfaatkan dagingnya, sedangkan ternak yang betina dibesarkan untuk diambil susunya. Diperhitungkan bahwa satu ekor kambing PE dapat mencukupi kebutuhan protein hewani asal susu untuk sebuah keluarga dengan 5 orang anggota keluarga. Budidaya kambing PE ini sudah menunjukkan keberhasilan di beberapa daerah sehingga sangat potensial untuk dijadikan proyek nasional bagi negara kita yang mayoritas penduduknya masih sangat rendah status gizi dan kemampuan ekonominya.

Jadi, apa lagi yang perlu kita tunggu? Di satu sisi kita dapat menaikkan taraf kesehatan masyarakat dengan menyediakan sumber protein hewani yang halal dan thoyyib, dan menaikkan taraf ekonomi rakyat di pedesaan-pedesaan melalui usaha budidaya kambing ini. Di sisi lain kita dapat melestarikan salah satu sunnah Rasulullah yang telah banyak dilupakan orang di negara yang mayoritas penduduknya muslim. Kita bisa mengambil pelajaran dari negara tetangga kita Malaysia yang telah sukses lebih dahulu dalam mempromosikan pentingnya peran susu kambing ini secara profesional11.

Oleh karena itu sudah saatnya para ahli teknologi pengolahan pangan, ahli gizi, ekonom, ahli budidaya ternak dan jajaran pimpinan di pemerintahan memikirkan lebih serius lagi dan saling bekerja sama dalam memasyarakatkan peran penting susu kambing ini dan meningkatkan produksinya. Dalam hal ini ada dua hal penting yang perlu mendapatkan prioritas: peningkatan produksi susu dengan tetap memperhatikan kesehatan ternak dan lingkungan, dan peningkatan keamanan/higiene susu, terutama karena manfaat kesehatan susu kambing sangat berkurang akibat pemanasan, sedangkan pada umumnya untuk keamanan dan pengawetan produk susu perlu dipanaskan.

Karlsruhe (Jerman), 20 April 2003
——————————————————————————–
Footnote
1 Al Quran dan Terjemahannya. Yayasan Penterjemah/Pentafsir Al Quran Departemen Agama. (1971)
2 Khalid, M. Kh.: Karakteristik Perihidup 60 Shahabat Rasulullah. Penerjemah: Mahyuddin Syaf dkk. Bandung: CV Diponegoro, p. 215-216 (1987)
3 Haenlein, G.F.W.: Past, Present, and Future Perspectives of Small Ruminant Dairy Research. Journal of Dairy Science, 84(9): 2097-2115 (2001)
4 Khalid, M. Kh.: Mengenal Pola Kepemimpinan Umat dari Karakteristik Perihidup Khalifah Rasulullah. Penerjemah: Mahyuddin Syaf dkk. Bandung: CV Diponegoro, p. 78-82 (1992)
5 Kristanti, I.: Bila tidak tahan minum susu. http://pagihp.tripod.com/minmsusu.htm (1998)
6 Walker, N.W.: Auch Sie knnen wieder juenger werden. Judul asli: Become younger. Muenchen: Wilhelm Goldmann Verlag, p. 58-64 (2002)
7 Carper, J.: Nahrung ist die beste Medizin. Judul asli: The Food Pharmacy. Muenchen: Econ Ullstein List Verlag, p. 179-194 (2001)
8 Walker, N.W.: Frische Frucht- und Gemuesesaefte. Judul asli: Fresh Vegetable and Fruit Juices. Muenchen: Wilhelm Goldmann Verlag, p. 120-122 (1995)
9 Rachman, R.: Khasiat Susu dan Daging Kambing. Harian Kompas, 2 September 2002. http://www.kompas.com/kompas-cetak/0209/02/iptek/khas35.htm
10 Kambing PE Penghasil Daging Sekaligus Susu. Warta Penelitian dan Pengembangan Pertanian, Vol. 23 (4), 2001. http://pustaka.bogor.net/publ/warta/w2345.htm
11 http://www.m-sia.com/npdairies

*Terima Kasih Kepada: KHARISMA kerana sudi berkongsi dengan kami tentang khasiat Susu Kambing.

*Dikirim oleh: Dr. Indah Kristanti (Penulis adalah salah satu mantan Pengurus LSM KHARISMA, 2002-2003). Tulisan ini pernah dimuat di Alhikmah.com sebagai salah satu pemenang lomba karya tulis ilmiah.

Thursday, September 10, 2009

http://en.wikipedia.org/wiki/Goat_milk#Milk.2C_butter_and_cheese

[edit] Milk, butter and cheese

A goat being milked on an organic farm.Some goats are bred for milk, which can be drunk fresh, although pasteurization is recommended to reduce naturally occurring bacteria such as Staphylococcus aureus and Escherichia coli.[17] If the strong-smelling buck is not separated from the does, his scent will affect the milk. Goat's milk is commonly processed into cheese, goat butter, ice cream, cajeta and other products.

Goat's milk can replace sheep milk or cow's milk in diets of those who are allergic.[18] However, like cow's milk, goat's milk has lactose (sugar), and may cause gastrointestinal problems for individuals with lactose intolerance.[18]

Goat's milk naturally has small fat globules, which means the cream remains suspended in the milk, instead of rising to the top, as in raw cow's milk; therefore, it does not need to be homogenized.

Many dairy goats, in their prime, average 6 to 8 pounds (2.7 to 3.6 kg) of milk daily (roughly 3 to 4 US quarts (2.7 to 3.6 liters)) during a ten-month lactation, producing more after freshening and gradually dropping in production toward the end of their lactation. The milk generally averages 3.5 percent butterfat. A doe may be expected to reach her heaviest production during her third or fourth lactation.[19] It is also said that "formula derived from goat's milk is unsuitable for babies who are lactose intolerant as it contains levels of lactose similar to cow's-milk-based infant formulae."[20]

Goat butter is white because goats produce milk with the yellow beta-carotene converted to a colorless form of vitamin A.

Goat cheese is known as chèvre in France, after the French word for "goat". Some varieties include Rocamadour and Montrachet.[21]

Wednesday, September 9, 2009

HiGOAT'S BENEFITS

Great for those who are lactose-intolerance.
Packed with protein, enzymes and vitamin A that's important for general health wellbeing.
Helps to prevent cancer, treat gastric, stomach ulcer, jaundice, asthma, insomnia, skin problems, hepatitis A, migraine, and kidney problems.
Strengthen lung's immunization system, contains anti-arthritis factor (joint inflammation).
Balance blood sugar level, increase alertness and concentration.

Tuesday, September 8, 2009

SUSU KAMBING SEGERA

Tinggi Protein
Tinggi Kalsium
Tinggi Selenium
Tinggi Vitamin
Pertama Di Pasaran
Tiada Bau Kambing
Tanpa Gula
Mudah Disediakan
Mudah . Cepat . Sihat

Monday, September 7, 2009

ISTIMEWA SUSU KAMBING...

* Susu terbaik selepas susu ibu
* Tidak menyebabkan alahan
* Kuatkan sistem imunisasi
* Bersifat alkali
* Tingkatkan daya kepekaan, tumpuan & ingatan
* Lancarkan sistem penghadaman dan usus
* Membantu mengubati kanser, demam kuning, gastrik, ulser, asma (lelah), penyakit kulit, sukar tidur...
* Membantu merawat senggugut, darah tinggi, lemah jantung, kencing manis, batuk kering, gout...
* Imbangi gula, darah tinggi dan kolestrol
* Menguatkan jisim tubuh yang sihat (tulang, gigi, otot, sendi, kulit & tisu saraf)
* Tidak sebabkan kahak
* Memulihkan tenaga batin
* Awet muda!

Sunday, September 6, 2009

SUSU KAMBING VS SUSU LEMBU

"mmbbbekkk, aku menang tau!"
# Tidak mengandungi Protein Kompleks (Alpha-casein & Beta-casein Protein) = penyebab utama alahan.
# Kandungan gizi dalam susu kambing lebih berbanding dalam susu lembu;
         
   @ Protein 2.1 kali ganda            @ Kalsium 2.2 kali ganda
   @ Zat besi 2.0 kali ganda           @ Potassium 2.1 kali ganda
   @ Vitamin A 3.8 kali ganda        @ Garam gallon 2.0 kali ganda
   @ Selenium paling tinggi berbanding semua jenis susu
# Kandungan 'Asid Lemak Rantaian Pendek' dalam susu kambing lebih tinggi berbanding susu lembu.
# Molekul lemak dalam susu kambing lebih halus dan mudah dihadam berbanding susu lembu.
# Proses pencernaan untuk susu kambing hanya memerlukan 20 minit sahaja berbanding susu lembu yang
   memerlukan lebih dua jam.
# Sama seperti susu ibu, pH susu kambing beralkali berbanding susu lembu yang asidik.

Saturday, September 5, 2009

SUMBER NUTRIEN SUSU KAMBING

TENAGA          VITAMIN B2
PROTEIN          VITAMIN C
LEMAK          VITAMIN D
KARBOHIDRAT          VITAMIN B12
GULA          ASID FOLIK
KALSIUM          INOSITOL
ZAT BESI          SODIUM
VITAMIN A          POTASSIUM
VITAMIN B1          SELENIUM

Friday, September 4, 2009

SUSU KAMBING

Kepentingannya dalam Hidup Anda...

Selalunya, apabila menyebut susu, kita sering membayangkan susu lembu. Walhal susu kambing lebih tinggi manfaatnya dan khasiat jika dibandingkan dengan susu lembu. Dari segi proses penghadaman, susu kambing lebih mudah dihadamkan kerana molekul lemaknya yang lebih kecil.
Jika dilihat dari segi khasiatnya, susu kambing tidak kalah dengan susu lembu. Salah satu sebab kurangnya minat untuk mengamalkan minum susu kambing adalah disebabkan tanggapan bahawa ianya boleh menyebabkan darah tinggi dan "panas". Hakikatnya, susu kambing sebenarnya berfungsi menstabilkan tekanan darah, jantung dan banyak lagi. Tapi berapa peratus kaum muslimin seluruh dunia tahu akan manfaat susu kambing?
Susu kambing sebenarnya mengandungi kandungan gizi lengkap dan baik untuk kesihatan. Ianya tidak mengandungi beta-Lacto'globulin iaitu penyebab alahan yang boleh menyebabkan asma, masalah pernafasan, radang telinga, infeksi kulit dan gangguan saluran pencernaan. Susu kambing mempunyai tindak balas alkali yang memberi faedah pada mereka yang mempunyai masalah asid terlalu banyak dalam perut dengan cara menipiskan asid hidroklorik perut dan melindungi membrane mucus di permukaan lapisan perut dari rosak.